Selasa, 25 Mei 2010

Mask di flash

Animasi masking adalah animasi yang hanya menampilkan suatu bagian dari suatu gambar (biasanya diasumsikan sebagai background) dengan suatu objek. Objek tersebut dinamakan mask. Hanya gambar yang tertutup oleh mask diatasnya yang akan terlihat. Untuk lebih jelasnya, perhatikan gambar di bawah ini.

  • Gambar yang rencananya akan diberi masking

image

  • Gambar yang diberi lingkaran. Lingkaran ini, mask-nya

image

  • Hasil Mask

image

Dari ide teknik mask diatas bisa kita lakukan untuk dibuat animasinya.  Perhatikan prosesnya berikut ini :

  • Buat layer background dan layer lingkaran

image

  • Buat di layer lingkaran dengan motion tween.  Layer background tidak perlu dibuat tween.

image 

  • Klik kanan pada nama layer linkaran, pilih mask.

image

  • Hasil akhir setelah memilih mask. Tekan Enter untuk melihat hasilnya.

image 

Perhatikan hasil yang sebenarnya dibawah ini :

 

mask1

selamat mencoba.

Senin, 24 Mei 2010

layer pada flash

 

Untuk latihan.  Coba anda padukan dengan menggunakan 2 layer. Yang satu layer garis (shape tween) dan kedua layer panah (motion tween).  selamat mencoba.  Bila bingung silahkan kirim e-mail.

panah_garis

Shape Tween

Bagaimana untuk membuat bentuk sederhana Shape tween, membuat satu bentuk tampak berubah menjadi bentuk lain dari waktu ke waktu. Berikut ini adalah contoh sederhana Shape tween:

shape

Ikuti langkah-langkah dibawah ini :

Buka file flash baru (Ctrl + N).
Jendela baru akan muncul Dokumen
Pilih Dokumen Flash. Tekan OK.

Jika jendela timeline Anda tidak terbuka, tekan (Ctrl + Alt + T).

Sekarang Anda dapat melihat Layer yang bernama "Layer1" dalam window timeline Anda.

 
  clip_image002  
Pilih frame pertama. Sekarang menggambar objek pada stage, misalnya lingkaran.  
  clip_image004  
Pilih frame 30 dan tekan F6 untuk memasukkan keyframe baru.  
  clip_image006  
Masih tetap pada frame 20 playhead, hapus objek yang di stage. Sekarang gambar objek yang berbeda, misal persegi.  
  clip_image008  
Pilih frame antara 2 sampai 19 dan Shape pilih dari menu pop-up tween di Properti inspektor. Layer akan terlihat seperti di bawah ini.  
  clip_image010  
  clip_image012  
Sekarang tekan (Ctrl + Enter) untuk melihat hasilnya.  

Minggu, 23 Mei 2010

Motion Tween


Flash dapat membuat 2 model animasi tween, yaitu :

Motion Tween & Shape Tween

Perhatikan contoh demo dibawah ini.,

motion


Ikuti langkah-langkah dibawah ini :

-

Buka file baru (Ctrl+N). 
Pilih Type: Flash Document . Press OK.

Pada layar timeline terlihat tampilan layer1

   
 

clip_image002

   
- Klik frame 1, sisipkan gambar ke dalam stage (tempat kerja)    
- File>Import>Import to Stage, atau tekan (Ctrl+R).
atau data kita lakukan dengan menggambar sendiri. Untuk memudahkan lakukan dengan menggambar oval atau kotak
   
  clip_image004
   
- Seleksi gambar yang telah dibuat di stage lalu tekan F8 untuk di konversi menjadi symbol. Beri nama Nama symbol jika diinginkan.
Pilih Graphic behavior dan tekan OK.
   
  clip_image006
   
- Sekarang Symbol nya berada frame1 dari Layer1. Selanjutnya pilih pada frame 30 dan tekan F6 atau klik kanan, pilih insert keyframe.
   
  clip_image008
   
- Pada posisi frame 20, pindahkan symbol keposisi yang dinginkan, misalnya ke sebelah kanan.
   
  clip_image010
   
- Klik frame diantara, 2 sampai 29, pilih Motion tween pada pilihan properties atau klik kanan --> Create Motion Tween.
   
  clip_image012
   
  clip_image014
   
- Tekan (Ctrl+Enter) untuk menampilkan motion tween.    
       

Sabtu, 08 Mei 2010

Latihan Ms. Excel


Perhatikan petunjuk umum dibawah ini :

a.  Lakukan di Kertas HVS
b.  Salin Latihan dibawah ini lalu isi kolom yang kosong sesuai dengan bagian berdasarkan No. absen.
c.  Ditulis kertas, tidak dicetak/print
d.  Beri nama, kelas dan No. Absen
e.  Selamat bekerja

Latihan 1 (Untuk No. Absen Ganjil)

image

Isilah untul sel :

1.  Nama Barang (C6)
2.  Produksi (D6)
3.  Harga (E6)
4.  Diskon (G6)
5.  Bonus (H6)
6.  Jumlah Terjual (H11)
7.  Terjual Tertinggi (H12)
8.  Terjual Terendah (13)
9.  Rata-rata terjual (H14)

 

Latihan 2 (Untuk No. Absen Genap)

image

Isilah untul sel :

1.  Pekerjaan (E7)
2.  Nama Kelas (F7)
3.  Biaya (G7)
4.  Discount (H7)
5.  Biaya Bersih (I7)
6.  Jumlah Biaya bersih (I19)
7.  Biaya bersih Tertinggi (I20)
8.  Biaya bersih Terendah (I21)
9.  Rata-rata biaya bersih (I22)
10.  Jumlah Data yang daftar (I23)

Selasa, 04 Mei 2010

Menyaring Data


image   Dari data disamping ini, seandainya kita ingin menmapilkan data yang hanya Laki-laki saja.  Bagaimanakah caranya ?

Caranya dapat kita lakukan dengan menyaring data.  Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut.
  • Blok data yang akan disaring
  • Klik tab Data
  • Klik tombol Filter
  • Klik tanda panah pada kolom JK


image

   
image  
  • Hilangkan tanda ceklist pada pilihan P
  • Klik OK
  • Berikut adalah tampilan hasil Filter / penyaringan data

image

Coba latihan dengan kondisi tertentu.  Selamat bekerja.

Mengurutkan Data

 

Sebelum mengurutkan data, tentukan berdasarkan kolom apa yang akan kita urutkan.  Untuk latihan, perhatikan tabel dibawah ini :

 

image

langkah-langkahnya :

  • Blok tabel mulai dai Nama Siswa sampai Nilai TIK yang memuat datanya
  • Klik tab Data
  • Klik tombol Sort

image

  • Pilih kolom JK pada isian Sort by
  • Pada pilihan Order, pilih jenis urutannya menaik/Ascending (A – Z) atau menurun/Descending (Z – A).  Pada latihan ini pilih jenis urutannya menaik ( A – Z)
  • Klik Ok jika setuju.


   

image 

Hasil sortir dapat dilihat dibawah ini

image

Coba lakukan untuk mengurutkan data dengan kolomyang lain.

Senin, 03 Mei 2010

Contoh Link

Ketik Dokumen HTML dibawah ini :

image

 

image

 

image

Jika sudah selesai, jalankan index.htm pertma kali. Tampilannya seperti dibawah ini

image 

image

image